Tips membuat blog populer sebenarnya sudah cukup banyak beredar, namun kali ini saya mencoba memberikan sedikit tambahan bagaimana membuat blog menjadi populer. Panduan sebuah blog yang memiliki popularitas tinggi bukan hanya dilihat dari jumlah pengunjung saja. Namun blog populer haruslah memiliki sisi manfaat yang besar bagi para pengunjungnya. Untuk menjadikan blog kita populer baik dimata pengunjung atau di mata robot seach engine, kita wajib menerapkan berbagai teknik optimasi yang dilakukan secara berkala tanpa henti.
Berikut panduan dan tips membuat blog populer
1, Posting Artikel Original
Menggunakan artikel original hasil tulisan kamu sendiri selain memberikan efek bagus pada mesin pencarian, kamu akan lebih mudah berinteraksi dengan pengunjung melalui komentar yang ada pada artikel kamu. Tentunya karena tulisan sendiri setiap pertanyaan dari komentar akan lebih mudah kamu jawab.
2. Lakukan Update Secara Rutin
Melakukan update tidak harus setiap hari, updatelah blog kamu dengan artikel bermanfaat secara berkala, agar pengunjung blog kamu selalu mendapatkan yang terbaru dari blog kamu. Selain itu blog yang di update setiap hari akan lebih mudah dioptimasi di mesin pencarian.
3. Menulis Apa Yang Kamu Kuasai
Menulis seharusnya menjadi sebuah kesenangan. Rasa keterpaksaan saat menulis akan membuat hasil tulisan kamu tidak maksimal. Pilihan tema artikel yang kamu kuasai dan memiliki sumber yang banyak, seperti misalnya tentang tips membuat blog populer. Sehingga proses menulis kamu tidak terhambat.
4. Manfaatkan Sosial Media
Selain melakukan optimasi pada mesin pencarian agar pengunjung datang keblog kamu, memanfaatkan sosial media sebagai pintu untuk mendatangkan visitor ke blog kamu. Selain itu manfaat dari kamu membagikan atau share blog kamu di sosial media, akan otomatis memberi kamu backlink yang berkualitas.
5. Design Blog Kamu
Blog yang acak-acakan dan penuh dengan sampah iklan, akan membuat blog tersebut menjadi sepi pengunjung. Gunakan template sederhana dan manis agar tampilan blog kamu terkesan profesional. Selain itu hindari pemasangan iklan berlebihan pada blog anda.
6. Berinteraksi dengan pengunjung
Membalas komentar yang datang pada blog kamu bukan hanya memberikan kesenangan tersendiri bagi pengunjung anda. Namun memberikan nilai lebih dimata pengunjung blog, bahwasanya blog kamu selalu di rawat dan di perhatikan.
7. Baca Blog Yang Sudah Populer
Membaca blog-blog yang sudah populer penting buat kamu untuk memberikan referensi, ide serta tips membuat blog populer. Pelajari setiap keunikan dan kelebihan blog yang sudah populer, dan tidak ada salahnya kamu meniru setelah mengamatinya.
9 comments :
tipsnya gimana y gan , biar blog saya banyak pengunjung gan .
nice info http://yoseph-rs.com
thax y, infonya, kunjungi donk blog sy (woks13.blogspot.com)
thanks
kunjungi blog ane sob
http://rizaleinstein.blogspot.com/
thx infonya.... mari mampir blog ane ya..
http://marketingdexon1.blogspot.com
Kunjungi juga blog gua heheh http://deaaelvia.blogspot.com/
tips yang sangat bermanfaat kang, kalau saya memanfaatkan social media adalah hal yang wajib saya lakukan ketika saya membuat artikel baru dan saya sharing disana.. :D terima kasih kang atas tipsnya.. ^^
makasih gan infonya, yang kerasa oleh ane keep posting aja yang rutin
bilecik
çorum
kırklareli
muş
adıyaman
77G
Post a Comment
Tinggalkan jejak Anda dikomentar ini.
Kami membutuhkan kritik dan saran Anda untuk kemajuan Blog ini.
Terima kasih sudah berminat untuk meluangkan waktu berkomentar disini, semua kritik dan saran Anda akan saya dengarkan untuk memajukan Blog ini.
Gunakan name/url untuk berkomentar.
Anonymous = Spam